Pabrik Marlboro Berhenti Beroperasi di Australia

Written By Unknown on Rabu, 02 April 2014 | 12.16

SYDNEY, tribunkaltim.co.id - Regulasi tembakau di Australia membuat produsen rokok tak betah berlama-lama di Negara Kangguru. Philip Morris International Inc, salah satu produsen rokok terbesar dunia, memilih mematikan mesin pabrik yang sudah beroperasi 60 tahun dan keluar dari Australia tahun ini.

Philip Morris Limited (PML) tak akan memproduksi rokok Marlboro atau L&M lagi di Australia sejak ada pembatasan peluang ekspor. Sekitar 180 pekerja pabrik akan dipangkas dari Moorabin, Victoria di akhir tahun nanti. Produksi akan dipindahkan ke Korea Selatan.

John Gledhill, Managing Director Regional PML mengatakan, sejak pembatasan ekspor rokok, utilisasi pabrik sangat rendah dan hanya beroperasi setengah dari kapasitas terpasang. Manajemen pesimis target akan tercapai.

"Kami akan mengevaluasi penggunaan tempat di Moorabbin. PML juga akan mempertahankan kehadiran komersial kami yang kuat di Australia dengan mempertahankan 550 orang dan berkantor pusat di Melbourne," kata Gledhill, dikutip The Australian.


Anda sedang membaca artikel tentang

Pabrik Marlboro Berhenti Beroperasi di Australia

Dengan url

http://beritakaltime.blogspot.com/2014/04/pabrik-marlboro-berhenti-beroperasi-di.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Pabrik Marlboro Berhenti Beroperasi di Australia

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Pabrik Marlboro Berhenti Beroperasi di Australia

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger