Wawali Samarinda Jenguk Sekolah Diterjang Lumpur

Written By Unknown on Rabu, 10 Oktober 2012 | 12.16

Tribun Kaltim - Rabu, 10 Oktober 2012 12:49 WITA

tribunkaltim/doan pardede

Wakil Walikota Samarinda menjenguk SMP 19 Samarinda di KM 37 Jl poros Samarinda - Bontang, Rabu (10/10/2012). Seperti diketahui, sekolah ini diterjang lumpur pada Senin (8/10/2012) lalu sehingga mengganggu aktifitas belajar mengajar siswa.

SAMARINDA, tribunkaltim.co.id - Wakil Walikota Samarinda menjenguk SMP 19 Samarinda di KM 37 Jl poros Samarinda - Bontang, Rabu (10/10/2012). Seperti diketahui, sekolah ini diterjang lumpur pada Senin (8/10/2012) lalu sehingga mengganggu aktifitas belajar mengajar siswa.

Kejadian serupa pernah terjadi namun tidak separah ini. Banjir lumpur di sebabkan adanya dua aktifitas pertambangan yang berada di dekat sekolah tersebut yakni PT Buana Risky Armia dan PT Lanna Harita.

Menurut Wawali, jika memang sesuai kajian Badan Lingkungan Hidup (BLH) Samarinda dan Dinas Pertambangan (Distamben) Samarinda banjir lumpur siginifkan diakibatkan operasi tambang, maka kedua tambang akan ditutup sementara atau dihentikan operasinya untuk selamanya.

"Ini kan ada korelasi juga dengan pengerjaan bandara dan dua operasi tambang, dan kalau memang korelasi aktifitas tambang sangat signifikan merusak maka akan dihentikan sementara atau ditutup," kata Wawali.


Anda sedang membaca artikel tentang

Wawali Samarinda Jenguk Sekolah Diterjang Lumpur

Dengan url

http://beritakaltime.blogspot.com/2012/10/wawali-samarinda-jenguk-sekolah.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Wawali Samarinda Jenguk Sekolah Diterjang Lumpur

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Wawali Samarinda Jenguk Sekolah Diterjang Lumpur

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger